Kamis, 08 Desember 2016

10 Manfaat dan Khasiat Kayu Manis Untuk Kesehatan

   Manfaat dan khasiat kayu manis untuk kesehatan, Kayu manis merupakan jenis rempah-rempah yang bisa digunakan sebagai bumbu masak ataupun dikenal sebagai obat traditional. Berikut manfaat dan khasiat kayu manis bagi kesehatan tubuh manusia :
1.Mengontrol gula darah
cara mengolahnya : siapkan kayu manis serbuk 1 sendok teh, dan bisa ditaburkan bersama sereal, atau disedu dengan air hangat. minum secara teratur.
2.Anti Infeksi
Kayu manis mempunyai komponen anti natural, yang dapat mencegah infeksi dalam tubuh manusia, cara memanfaatkanya : ini bisa dengan merebusnya atau dengan menyedunya ( yang serbuk) dengan air hangat.
3.Meningkatkan Fungsi Otak
Mencium bau kayu manis dapat meningkatkan konsentrasi pada otak manusia,
4.Memurunkan Kolesterol
Kayu manis mempunyi banyak serat, kalsium yang baik bagi percernakan tubuh manusia, sehingga mampu menurunkan kolesterol, dan mampu mencrgah kanker pada usus.
5.Mencegah Pertumbuhan Sel Kanker
Kayu manis merupakan rempah yang bisa menurunkan atau mencegah sel kanker, karena didalam kayu manis banyak mengandung zat antikanker.
6.Menghangatkan Suhu Tubuh
 Kayu manis mengandung zat yang dapat menghangatkan suhu tubuh manusia, karena dapat mencegah influensa dan demam.
7.Mencegah Penggumpalan Darah
kayu manis didalamnya mengandung zat yang dapat mencega penggumpalan darah.
8.Meringankan sakit pada penderita rematik
didalam kayu manis terdapat zat-zat yan dapat mengurangi rasa linu, nyeri pada penderita rematik.
9.Mengobati Tumor Otak
cara mengolahnya : siapkan kayu manis/serbuk kayu manis, bisa direbus bagi yang batangan dan disedu bagi yang serbuk. diminum pagi dan malam hari sebelum tidur.
10.Mengobati Miningitis
Kayu manis mengandung zat, serat, klsium, zat besi yangn dapat mengobati atau mencegah sakit meiningitis, cara mengolahnya : siapka serbuk kayu manid 1 sendokteh, kemudian disedu dengan air hangat atau berrsama sereal. diminum teratur pagi dan sebelum tidur.
Sekian artikel tentang manfaat dan khasiat kayu manis bagi kesehatan manusia, semoga bermanfaat. Amiin. Baca juga :manfaat dan khasiat akar alang-alang untuk kesehatan 

1 komentar:

  1. AJOQQ menyediakan 8 permainan yang terdiri dari :
    Poker,Domino99 ,BandarQ,BandarPoker,Capsa,AduQ,Sakong,Bandar66 ( NEW GAME )
    Ayo segera bergabung bersama kami di AJOQQ :)
    Bonus : Rollingan 0.3% dan Referral 20% :)

    BalasHapus